Selasa, 11 Februari 2014

4 boneka seram


1. Chucky Doll

                                                            


Siapa yang tidak mengenal boneka berambut merah dan pembawa pisau ini? Boneka jahat yang selalu memangsa. Korbannya dengan sangat sadis. Boneka ini mulai mendunia namanya sejak muncul film berjudul "Child Play". Film ini di buat oleh Don Macini dan di sutradarai oleh John Lafia yang dirilis pada tahun 1988. Menceritakan tentang pembunuhan berantai yang di lakukan oleh Chucky untuk mencapai sebuah misi. Setelah beberapa runtunan peristiwa menegangkan akhirnya ia hancur berkeping-keping.



2. Dermonic Twins

                               



Hati-hati dengan boneka yang satu ini. Boneka ini sepertinya tidak akan menakuti kita, bukan? Tapi bagi kalian yang memiliki kebiasaan aneh, yaitu memimpikan barang yang kita lihat dalam seharian tadi saat malam tiba, berharaplah bahwa isu yang beredar tentang boneka ini tidaklah benar. Banyak orang yang mengatakan bahwa boneka sepasang pengantin yang tidur diranjangnya itu akan menggentayanginya bagi yang memimpikannya! Jadi, masihkah kalian menggunakan kebiasaan mengingat sesuatu hingga terbawa ke alam mimipi? Jangan suruh teman kalian membaca ini ataupun mencari keberadaan boneka kembar ini. Karena tidak akan ada yang menolong kita, saat di alam mimpi.



3. Killer dolly





Siapakah pencipta boneka yang sangat menyeramkan ini? Gaun putih lusuh dan serta kaki yang bonyok seperti baru saja keluar dari rumah yang terbakar. Mata yang tidak sempurna itu semakin membuat kita enggan menatapnya lebih lama. Mulutnya yang lebar yang menampakkan dirinya adalah semacam hantu yang rakus. Eits! Jangan mengejeknya, siapa tau ia mendengar perkataan kita. Hiiii....



4. Doll Abuse


                                    



Untung boneka di atas tidak di potret menghadap matanya. Karena si pemilik lama mengatakan bahwa mata boneka ini membuat kita merinding melihatnya. Boneka telah di kurung di museum tua. Karena ia dapat membuat dampak negatif terhadap psikologi anak-anak.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar